Senin, 27 September 2010

Jangan Tanya :"Mengapa Harus Saya?"

Di dunia ada 50 juta anak yang ingin bermain tenis. 5 juta orang yang bisa belajar bermain tenis, 5 ratus ribu orang belajar menjadi pemain tenni profesional, 5 puluh ribu datang ke arena untuk bertanding, 5 ribu mencapai turnamen, 50 orang berhasil sampai ke Wimbledon, empat orang ke semi final, dua orang berlaga di final. dan ketika saya mengangkat trofi Wimbledon, saya tidak pernah bertanya kepada Tuhan mengapa harus saya? Jadi sekarang ketika sakit, sekarang saya juga tidak bertanya kepada Tuhan mengapa harus saya?"
-arthur ashe, 1975 memenangkan gelar tunggal wimblendon. Tahun 1979 menjalani operasi bypass, 1983 dinyatakan terinfeksi HIV melalui transfusi darah yg diterima setelah operasi otak dan jantung 2x. 1992 mendirikan yayasan aids.-
"Tuhan menetapkan langkah langkah orang yg hidupnya berkenan kepadaNya, apabila ia jatuh, tidaklah sampai tergeletak, sbb Tuhan menopang tanganya" (maz 37:23)
Fr. Manna Surgawi agustus 2010, who sent by my friends at office.

copy paste fr my own notes @FB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar